PENAMBAHAN WAKTU PENDAFTARAN UJI KOMPETENSI PERIODE II GELOMBANG 2 TAHUN 2024
Posted On: 10 July 2024 at 11:23:28
Kepada Yth
Pimpinan Institusi Perguruan Tinggi
di Tempat
Berkaitan dengan surat kami sebelumnya Nomor 1717/KOM-Kes/XI/2023 tanggal 21 November 2023, dinyatakan bahwa pendaftaran uji kompetensi periode II gelombang 2 tahun 2024 dilaksanakan tanggal 10 Juni – 10 Juli 2024.
Bersama ini kami sampaikan Pedaftaran Peserta Uji Kompetensi Mahasiswa Bidang Kesehatan Periode II Gelombang 2 Tahun 2024 dilakukan perpanjangan sampai dengan hari Jum’at tanggal 12 Juli 2024 jam 23.59 WIB dan waktu pembayaran dilakukan perpanjangan sampai dengan hari Minggu tanggal 14 Juli 2024 jam 23.59 WIB
Demikian untuk diketahui, atas perhatian dan kerjasama Bapak/Ibu kami ucapkan terima kasih
Download Surat: