Registrasi Online Uji Kompetensi D3 Gizi

PERSYARATAN PESERTA UJI KOMPETENSI BAGI MAHASISWA PROGRAM DIII GIZI

    1. Peserta Ujian Harus terdaftar dalam PD Dikti 
    2. Untuk status mahasiswa = aktif dan peserta didik baru (0 tahun)
    3. SKS/KRS di PD DIKTI 100%
    4. Semester tempuh minimal 6 Semester
    5. Batas Tanggal kelulusan untuks status mahasiswa = LULUS dan peserta didik baru (0 tahun) minimal 14 Januari 2020
  • Membayar biaya Ujian sebesar Rp. 275.000 (Dua ratus tujuh puluh lima ribu rupiah) dengan metode ujian CBT (Computer Base Test) sesuai dengan Virtual Account Bank Mandiri yang ada di tagihan dan pembayaran di ROL dan dibayarkan melalui Teller/ ATM/ Internet Banking Bank Mandiri